June 1, 2014

"Impossibility" New Single Dari DESCANE

Salah satu grup pengusung genre technical death metal asal kota Surabaya, DESCANE baru baru ini telah membagikan new single "Impossibility" bebas unduh (Download) melalui situs share musik Reverbnation. Band yang baru sign dengan label Deathfans Records ini menyuguhkan materi tersebut dengan memberikan lebih ruang untuk mengeksplorasi elemen-elemen technical yang kental dan cukup dominan. Patut ditunggu rilisan Deathfans Records untuk debut album mereka ini yang bisa kami bayangkan akan menjadi penjelmaan baru dari para sesepuh death metal kawasan jawa timur seperti KILLHARMONIC dan DEMENTED HEART.

Cek new single "Impossibility":
http://www.reverbnation.com/descanesurabaya/song/19173567-impossibility

Related Posts:

  • Expendiency Rilis Promo Demo EXPENDIENCY terbentuk pada tahun 2008, Dan mereka siap menghantam telinga para metalheads dengan lagu mereka yang ganas dan brutal dan tidak lupa juga dengan hentakan membantingnya yeahh Stay SLAM guys seperti yang mereka bi… Read More
  • Internal Amputation Rilis Demo "Slam Gang" INTERNAL AMPUTATION adalah sebuah band dari Klaten, Jawa Tengah. Terbentuk pada Oktober 2010. Dengan lineup Tommy (Vocals), Julian (Guitars), Wahyu (Bass), Mongol Drums). Band ini terbentuk karena menyukai musik Death Metal … Read More
  • Bernadeath - Sumber Kencono [EP] (2012) BERNADEATH adalah sebuah band slam dari kota Madiun. Band ini terbentuk pada bulan maret, 2010. memainkan konsep extreme blasts and heavy breakdowns itulah ciri pada album SUMBER KENCONO [EP] mereka yang dibungkus dengan kem… Read More

0 komentar:

Post a Comment